Anjing Labrador Pintar Gunakan ATM Dan Belanja Supermarket



Anjing Labrador Pintar Gunakan ATM Dan Belanja Supermarket. Inilah Anjing Labrador Paling Pandai dan Cerdas Di Dunia. Anjing Ini Mengerti dan Tahu cara untuk mengambil uang di Mesin ATM, Mencuci Pakaian dan Berbelanja ke Supermarket. Selain itu, Ia juga mampu Melakukan hal-hal luar biasa lainnya seperti merapihkan Tempat tidur, mencuci pakaian, menolong Majikannya menyeberang jalan bahkan membantu Sang majikan naik ke kursi roda. 

Foto Saat Mengambil Uang Di Mesin ATM


Anjing Peliharaan berjenis Labrador Retriever ini adalah Sahabat Sejati Seorang Wanita yang Lumpuh akibat Sindrome Ehlers Danlos (EDS) yakni kondisi generatif yang merusak Sendi Tulang, Kulit, Pembuluh Darah dan Organ Vital lainnya hingga mengakibatkan Cacat Permanen. Lebih dari 15 Tahun hidupnya bergantung kepada anjing kesayangannya. 

Foto Saat Menyalakan Tombol Lampu Penyebrang Jalan


Wanita ini menuturkan, Anjing ini adalah bayangan baru saya yang selalu ada beberapa langkah di belakang saya. Ketika pagi hari, Ia membawakan pakaian dan sementara saya berpakaian, Ia merapihkan tempat tidur saya. 

Foto Saat Belanja Di Supermarket



Setelah itu Ia keluar kamar dan mengambil susu dari kulkas untuk sarapan. Hebatnya lagi ia mampu menaikkan kaki saya ke kursi roda ataupun tempat tidur, menekan tombol lift dan pintu otomatis. Di masa lalu, ketika saya jatuh saya harus menunggu suami pulang kerja atau tetangga yang mendengar teriakan saya. 


Kini keadaannya jauh berbeda, karena ada Sahabat Setia yang 1 X 24 jam menjaga dan menolong saya. Dan bila saya terlambat bangun pagi, akan ada sambutan Jilatan Lidah Panjang di wajah yang akan membangunkan saya.  Hidupku kini menjadi Luar Biasa karena memiliki Anjing yang Sangat Luar Biasa. Sahabat anehdankonyol.com berikut Photo-photo selengkapnya :

Sumber anehdankonyol.com